Contoh Soal Limit Fungsi Trigonometri (Matematika Peminatan Kelas XII)

\begin{array}{ll}\\ 1.&\textrm{Perhatikanlah pernyataan-pernyataan berikut}\\ &(\textrm{i})\quad\textrm{Jika}\: \: \underset{x\rightarrow 0^{-} }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=4\: \: \textrm{dan}\: \: \textrm{Jika}\: \: \underset{x\rightarrow 0^{+} }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=2,\\ &\qquad\textrm{maka nilai}\: \: \underset{x\rightarrow 0 }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=8\\ &(\textrm{ii})\: \: \: \textrm{Jika}\: \: \underset{x\rightarrow 0^{-} }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=4\: \: \textrm{dan}\: \: \textrm{Jika}\: \: \underset{x\rightarrow 0^{+} }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=4,\\ &\qquad\textrm{maka nilai}\: \: \underset{x\rightarrow 0 }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=4\\ &(\textrm{iii})\: \: \textrm{Jika}\: \: \underset{x\rightarrow 0^{-} }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=4\: \: \textrm{dan}\: \: \textrm{Jika}\: \: \underset{x\rightarrow 0^{+} }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=2,\\ &\qquad\textrm{maka nilai}\: \: \underset{x\rightarrow 0 }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)\: \: \textrm{tidak ada}\\ &(\textrm{iv})\: \: \textrm{Jika}\: \: \underset{x\rightarrow 0^{-} }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=3\: \: \textrm{dan}\: \: \textrm{Jika}\: \: \underset{x\rightarrow 0^{+} }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=2,\\ &\qquad\textrm{maka nilai}\: \: \underset{x\rightarrow 0 }{\textrm{Lim}}\: \: f(x)=1\\ \end{array}

Pernyataan di atas yang tepat adalah ...


Jawab : c

Perhatikan definisi limit di sini





Jawab : a




dan 

(i)  

(ii)  

(iii)  

(iv)  

Dari pernyataan yang sesuai tabel di atas

yang tepat adalah ...


Jawab : e

Cukup jelas baik dengan limit kiri dan limit kanan diperoleh nilai limitnya = 2 saat x mendekati nol.



Jawab : c



Jawab : e

Berikut pembahasannya



Lanjutan 2 Limit Fungsi Trigonometri

C. Menyelesaikan Limit Fungsi Trigonometri

Rumus dasar limit fungsi trigonometri adalah:

Contoh Soal Lanjutan 4 Bangun Ruang Dimensi Tiga (Matematika Wajib Kelas XII)

 

Jika jarak titik A ke C adalah 8 cm, 

maka jarak titik A ke D adalah ... cm


Jawab : b
Pembahasan diserahkan kepada pembaca yang budiman

Jika jarak K ke Q adalah 9 cm,

maka jarak titik K ke L adalah ... cm


Jawab : b

Pembahasan juga diserahkan kepada pembaca yang budiman


Jika panjang rusuk tegaknya adalah 13 cm, 

serta AB = 8 cm, dan BC = 6 cm, 

maka jarak T ke bidang ABCD (Titik tengah bidang ABCD)


Jawab : e

Pembahasan juga diserahkan kepada pembaca yang budiman


Jika panjang AB = 4 BC = 2 CG = 8 cm,

maka panjang AG adalah ... . cm


Jawab : a









Contoh Soal Lanjutan 3 Bangun Ruang Dimensi Tiga (Matematika Wajib Kelas XII)

 

pernyataan berikut yang benar adalah ....


Jawab : e
Jawaban cukup jelas


Jika panjang rusuk kubus adalah   cm, 

maka panjang HB adalah .... cm


Jawab : a

Karena HB adalah diagonal ruang, maka panjang HB adalah 



Jika jarak titik A ke titik G adalah 9 cm,

maka jarak titik A ke titik B adalah .... cm


Jawab : c


Jika panjang rusuknya adalah 12 cm,

maka panjang KT adalah ... cm


Jawab : b

Sebelumnya silahkan perhatikan panjang beberapa unsur kubus berikut


Sehingga panjang  KT adalah :

Jika masih mengalami kesulitan, 
pembaca dapat menuliskan pertanyaan di kolom komentar

Jika panjang rusuknya adalah 12 cm,

maka panjang OU adalah ... cm


Jawab : d

Perhatikanlah segitiga siku-siku TOK dengan titik siku-sikunya di titik O.

untuk menentukan panjang OU, maka 



Dan jika Anda mengalami kesulitan dalam memahami solusi di atas, 

Anda dapat menyampaikan pertanyaan di kolom komentar


terima kasih