STATISTIKA (KELAS XII WAJIB K13)

A. Pendahuluan Statistika



Sebagai tambahan penjelasan




B. Pengumpulan Data

Pengumpulan data dapat dilakukan dengan metode wawancara, pengamatan langsung(observasi) dan bisa juga dengan menggunakan angket.
Setiap keterangan yang diperoleh dalam pengamatan dinamakan datum, dan dari sekumpulan datum inilah nantinya yang disebut data.


C. Penyajian Data

Dalam statika data statistik dapat disajikan dalam berbagai bentuk, mmenyesuaikan jenisnya data. Data statistik dapat berupa daftar bilangan yang memiliki kondisi tertentu sebagai misal berupa data tunggal. Selain data statistik dapat dinyatakan dalam daftar bilangan, data juga bisa dinyatakan dalam bentuk tabel/daftar distribusi frekuensi, atupun diagram.


\begin{array}{|l|l|}\hline \multicolumn{2}{|c|}{\textrm{Penyajian Data}}\\\hline \textrm{Bentuk Diagram}&\textrm{BentukDaftar Distribusi Frekuensi}\\\hline \begin{aligned}\blacklozenge &\: \textrm{Diagram garis}\\ \blacklozenge &\: \textrm{Diagram batang daun}\\ \blacklozenge &\: \textrm{Diagram kotak garis}\\ &\\ & \end{aligned}&\begin{aligned}\blacklozenge &\: \textrm{Daftar distribusi data tunggal}\\ \blacklozenge &\: \textrm{Daftar distribusi frekuensi data berkelompok}\\ \blacklozenge &\: \textrm{Daftar distribusi frekuensi relatif}\\ \blacklozenge &\: \textrm{Daftar distribusi kumulatif}\\ \blacklozenge &\: \textrm{Histogram, poligon frekuensi, dan ogif }\end{aligned}\\\hline \end{array}.

Selanjutnya untuk lebih lengkapnya silahkan baca di sini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Informasi