Belajar matematika sejak dini
1.Manakah yang merupakan data diskrit dari pernyataan berikuta.Suhu Badan Anton ketika sakit mencapai40∘Cb.Kecepatan mobil yang sedang melaju adalah100km/jamc.Tinggi tiang bendaera di madrasah Budi adalah 4 md.Jumlah guru yang mengajar di MA Futuhiyah sebanyak 30 orange.Berat bayi yang baru lahir adalah 3.500 gramJawab:Alasannya dikarena hasil mencacah
2.Jika Anda mengumpulkan nilai raportteman-teman sekelas Anda untuk pelajaran matematika, maka data yang Anda peroleh adalah....a.data diskritb.data kontinuc.data kualitatifd.Populasie.SampelJawab:Dengan catatan nilainya cacah
3.Ukuran yang dihitung dari seluruh data dalam populasi adalah....a.data kuantitatifb.data kualitatifc.Statistikd.Statistikae.ParameterJawab:Parameter adalah ukuran dari seluruh data atau populasi
4.Diketahui distribusi peluang suatu variabel acak diskrit sebagai berikutx0123f(x)m0,263m0,42Peluang nilai X minimal berharga 2 adalaha.0,24b.0,34c.0,42d.0,58e.0,66Jawab:Diketahui bahwaXadalah variabel acak diskrit, maka∑f(x)=1F(c)=P(X≤c)=∑x=0x=cf(x)=f(0)+f(1)+f(2)+f(3)+⋯+f(c)=1dalam hal soaldi atas, maka kita tentukannilaimduluF(3)=P(X≤3)=∑x=0x=3f(x)=f(0)+f(1)+f(2)+f(3)=11=m+0,26+3m+0,42=4m+0,684m=1−0.68=0,32m=0.08,sehinggaP(2≤X≤3)=f(2)+f(3)=3m+0,42=3(0,08)+0,42=0,24+0,42=0,66
5.Diketahui fungsi peluang suatu variabel acak kontinu adalahf(y)={0,untuk \textit{y} yang lain2y+k50,untuk0≤y≤5NilaiP(|Y−1|≤2)adalah....a.725d.1425b.925c.1225e.1825Jawab:∫052y+k50dy=11=∫052y+k50dy50=∫05(2y+k)dy50=y2+ky|05=52+5k=25+5kk=5P(|Y−1|≤2)=P(−2≤Y−1≤2)=P(−1≤Y≤3)=f(−1)+f(0)+f(1)+f(2)+f(3)=∫03(2y+550)dy=150(y2+5y)|03=150(9+15)=2450=1225
Informasi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Informasi