Lanjutan Materi (8) Turunan Pertama Fungsi Trigonometri (Matematika Peminatan Kelas XII)

 MASALAH YANG MELIBATKAN TURUNAN PERTAMA FUNGSI TRIGONOMETRI

G. Nilai Stasioner

Jika fungsi  y=f(x)  kontinu dan diferensiabel di  x=f(a)=0 , maka fungsi tersebut mempunyai nilai stasioner di  x=a.

a.Suatu fungsi memiliki nilai stasioneradalahf(x)=0untuk suatu nilaixbJika fungsif(x)mempunyai nilaif(a)dix=a,maka titik(a,f(a))adalahtitik stasioner

Selanjutnya titik stasioner disebut juga dengan titik kritis atau titik ekstrim dan titik stasioner ini terbagi dalam 3 macam

  • titik maksimum
  • titik minimum, dan 
  • titik belok
Sebagai ilustrasi pada fungsi trigonometri, perhatikanlah ilustrasi fungsi sinus berikut

Stasionerf(x)=0saatx=aMaksimumNilaimaksimum=f(a)titiknya=(a,f(a))atauf(x)<0Pada contoh di atasTitik A,C,EMinimumNilaiminimum=f(a)titiknya=(a,f(a))atauf(x)>0Pada contoh di atasTitik B,DBelokNilaibelok=f(a)titiknya=(a,f(a))atauf(x)=0Pada contoh di atasTitik(π,0)(0,0),(π,0),(2π,0)

Sebagai catatan bahwa, nilai maksimum dan minimum yang telah di dapatkan sampai dengan memasukkan titik ujinya adalah sebenarnya titik maksimum atau minimum LOKAL dalam selang yang diberikan. Supaya menjadi nilai maksimum atau minimum mutlak, maka nilai-nilai dari nilai stasioner ini harus dibandingkan dengan nilai-nilai FUNGSI pada titik-titik ujung intervalnya yang diberikan tersebut.

CONTOH SOAL

Pada contoh soal LANJUTAN MATERI (7) lihat di sini tentang fungsi naik fungsi turun

1.Tentukanlah semua titik stasionerberikut jenisnya dari fungsif(x)=sinx+cosxdengan0x2πJawab:Diketahuif(x)=sinx+cosxf(x)=cosxsinxSaatf(x)=0,f(x)=cosxsinx=0cosx=sinxcosx=cos(π2x)x=±(π2x)+k.2π{x+x=π2+k.2π,atauxx=π2+k.2πmaka{x=π4+k.π,atau0=π2+k.2π(tidak memenuhi)Sehingga ada dua absis yang memenuhisebagai titik STASIONER,yaitux=π4danx=5π4untukx=π4f(π4)=sin(π4)cos(π4)=122+122=2untukx=5π4f(5π4)=sin(5π4)+cos(5π4)=122122=2Jadi titik stasionernya:(π4,2)&(5π4,2)Langkah berikutnya gunakanlah titikuji di sekitar nilai stasioner yaitu:0π4π5π42πSelanjutnyaUntukf(x)=cosxsinxx=0f(0)=cos0sin0=1+0=1>0(positif)x=πf(π)=cosπsinπ=1+0=1<0(negatif)x=0f(2π)=cos2πsin2π=1+0=1>0(positif)x0π4π5π42πf(x)+00+Garfik//____Dari tabel di atas didapatkan{(π4,2)titik balik maksimum(5π4,2)titik balik minimum

Sebagai CATATAN bahwa:Nilai ujung intervalnya adalah:{x=0f(0)=sin0+cos0=0+1=1titiknya(0,1)x=2πf(2π)=sin2π+cos2π=0+1=1dan titiknya(2π,1)

2.Tentukanlah semua titik stasionerberikut jenisnya dari fungsif(x)=sin2xdengan0x2πJawab:Diketahuif(x)=sin2xf(x)=2cos2xStasioner saatf(x)=02cos2x=0cos2x=0cos2x=cosπ22x=±π2+k.2πx=±π4+k.πsaatk=0,x=π4saatk=1,x=5π4danx=3π4saatk=2,x=7π4Nilai stasionernya dari absis di atas:f(π4)=sin2(π4)=1f(3π4)=sin2(3π4)=1f(5π4)=sin2(5π4)=1f(7π4)=sin2(7π4)=1SILAHKAN LANJUTKAN SENDIRI


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Informasi